Menefesto 2022: Campaign yang Menghasilkan Sebuah Hal Besar

Senin, 12 Desember 2022 06:00

Reporter : Nadiana Tsamratul Fuadah

top-news

Acara Menefesto 2022 di Ciwalk. Dok Nadiana Tsamratul Fuadah.

BANDUNG -- Menefesto kembali digelar oleh Manejemen Universitas Katolik Parahyangan (Unpar) di Cihampelas Walk Mall pada 10 - 11 Desember 2022.


Festival yang diadakan sejak tahun 2008 ini kini mengusung tema Sustainable Development Goal 12 dengan judul "Future Earth Representative Thinks Sustainable Act Responsible".


Acara ini mengajak seluruh masyarakat untuk menjadi representatif bumi di masa depan.


"Kami mengangkat judul ini karena sebagai panitia kami ingin mengajak seluruh masyarakat bumi untuk menjadi representatif bumi di masa depan yang menjaga kelestarian dan keindahan bumi," ungkap Ketua Pelaksana Menefesto 2022, Shanon Malena kepada digo id.


Sementara itu, Ketua Menefesto 2022, Ignatius Bryan menuturkan, selain berisi 25 tenant dari mata kuliah Praktik Bisnis semester 5. Acara ini juga berkolaborasi dengan start up berbasis teknologi bernama Rekosistem untuk mengadakan campaign dinamakan Electronic Waste.


"Jadi semua elektronik-elektronik yang enggak terpakai untuk kita satukan, entah itu charger atau laptop yang tidak terpakai karena hal tersebut mengandung bahan kimia yang berbahaya. Jadi kita berpartner untuk menghancurkan elektronik-elektronik itu," ungkap Bryan.


Dengan diadakannya acara ini, mereka berharap dapat melaksanakan aksi yang besar.


"Harapannya dengan campaign-campaign kecil ini kita bisa melaksanakan aksi yang besar," tutup Bryan.

Redaktur : Anggun N.K Putri

TOP NEWS

Berita Terkait


uang-palsu-semakin-menggila-hingga-tersedia-di-marketplace-bi-berharap-masyarakat-tetap-tenang

Uang Palsu Semakin Menggila Hingga Tersedia di Marketplace, BI Berharap Masyarakat Tetap Tenang

Peredaran uang palsu masih jadi mimpi buruk yang menghantui masyarakat kita, bahkan sudah terang-ter...

rumah-dengan-njop-dibawah-rp2-miliar-tak-lagi-bebas-pajak-di-jakarta-efek-pindah-ibukota

Rumah Dengan NJOP Dibawah Rp2 Miliar Tak Lagi Bebas Pajak di Jakarta, Efek Pindah Ibukota?

Mulai sekarang, rumah dengan harga dibawah Rp2 miliar juga kena pajak, Heru Budi bilang masyarakat b...

tokopedia-bakal-phk-450-karyawannya-mulai-hari-ini-korbannya-dapet-apa-aja

Tokopedia Bakal PHK 450 Karyawannya Mulai Hari Ini, Korbannya Dapet Apa Aja?

Perusahaan induk TikTok, yaitu ByteDance, kabarnya bakal melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) te...

anggaran-bkpm-diturunin-bahlil-kebakaran-jenggot-hingga-ancam-turunkan-investasi-2025

Anggaran BKPM Diturunin, Bahlil Kebakaran Jenggot Hingga Ancam Turunkan Investasi 2025

Menteri Investasi sekaligus Kepala BKPM, Bahlil Lahadalia, ngegas nih gara-gara target investasi 202...

ikn-belum-juga-dilirik-investor-asing-lagi-lagi-jadi-beban-apbn

IKN Belum Juga Dilirik Investor Asing, Lagi-lagi Jadi Beban APBN?

Bahlil Lahadalia ngejelasin jika hingga saat ini belum ada investasi asing ke IKN, menunggu setelah...

terlilit-pinjol-hingga-fraud-akankah-kiprah-indofarma-akan-berakhir

Terlilit Pinjol Hingga Fraud, Akankah Kiprah Indofarma Akan Berakhir?

Erick Thohir angkat bicara soal masalah yang sedang mendera PT Indofarma, perusahaan farmasi yang su...

rekor-20204-cadangan-devisa-ri-naik-jadi-us-139-miliar-karena-penerimaan-pajak

Rekor 20204: Cadangan Devisa RI Naik Jadi US$ 139 Miliar, Karena Penerimaan Pajak

Bank Indonesia beberkan kenaikan cadangan devisa RI yang menyentuh angka US$ 139 Miliar setelah sebe...

keponakan-jokowi-lulusan-s1-itb-yang-kini-jadi-manager-pertamina

Keponakan Jokowi: Lulusan S1 ITB Yang Kini Jadi Manager Pertamina

Sebelum menjadi Manager Pertamina, ternyata keponakan Jokowi pernah menjabat sebagai Vice President...

defisit-apbn-era-transisi-ke-prabowo-tertinggi-dalam-sejarah-kata-sri-mulyani-sudah-dipertimbangkan

Defisit APBN Era Transisi ke Prabowo Tertinggi Dalam Sejarah, Kata Sri Mulyani Sudah Dipertimbangkan!

DPR pertanyakan defisit APBN era transisi ke Prabowo tertinggi dalam sejarah dan jawaban Sri Mulyani